Mahalini saat bernyanyi di BNI Java Jazz Festival 2024 di Jakarta, Sabtu (25). Aksi Mahalini menjadi salah satu yang ditunggu-tunggu di perhelatan BNI Java Jazz Festival 2024 hari kedua. Mahalini yang muncul di atas panggung langsung menyapa penonton yang sudah memenuhi area festival.
Menkes: TBC Masih Jadi Penyebab Kematian 136 Ribu Warga Indonesia Tiap Tahun
JAKARTA, Cobisnis.com - Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengungkapkan bahwa tuberkulosis (TBC) masih menjadi salah satu penyakit paling mematikan di...














