Tampak sejumlah agen Brilink BRI tengah menyalurkan bantuan paket sembako langsung kepada warga masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19 di sejumlah daerah di di Indonesia. Bank BRI telah menyalurkan CSR BRI Peduli berupa 100 ribu paket sembako langsung melalui sejumlah agen BRILINK BRI yang tersebar di seluruh Indonesia, khususya di daerah yang terdampak Covid-19, seperti Jakarta, Surabaya, Medan, Bandung, Pekanbaru, Jogjakarta, Semarang, Malang, dan Denpasar. Dalam penyalurannya Bank BRI mengedepankan petunjuk implemantasi protokol kesehatan yang telah ditetapkan oleh pemerintah demi tetap menjaga dan menekan penyebaran Covid -19 di Indonesia.
Survei LPS: Indeks Menabung Konsumen Menguat pada Februari 2025
Seto Wardono, Direktur Group Riset LPS bersama Purbaya Yudhi Sadewa Ketua Dewan Komisioner LPS, Didik Madiyono Anggota Dewan...