Salah satu pengajar sedang memberikan materi pelatihan ekspor di BSI UMKM Centre yang saat ini tersebar di Aceh, Yogyakarta dan Surabaya.Pelatihan ekspor yang diberikan di antaranya pelatihan dari hulu ke hilir bagaimana tatacara ekspor yang menghadirkan para praktisi ekspor, pendamping desa & instansi pemerintahan dan kementerian perdagangan, talkshow mekanisme pembayaran ekspor & program Pembiayaan Ekspor dengan pemateri menghadirkan langsung Konsul Jendral RI di Frankfurt Jerman & Internal BSI yang khusus menangani Trade Service. (10/7)
Pembukaan Numofest Jakarta
Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi DKI Jakarta Uus Kuswanto (kedua kanan), Kepala Divisi Implementasi dan Kebijakan SP, Kantor Perwakilan...














