JAKARTA, Cobisnis.com – Emas kerap diandalkan sebagai sumber investasi karena nilainya yang stabil dan lebih tahan inflasi. Untuk itu, banyak investor yang memantau pergerakan harga emas.
Nah, harga emas batangan Antam pada Rabu (18/10/2023) berada di level Rp 1.013.000 atau turun Rp 2.000 apabila dibandingkan hari Selasa kemarin. Adapun harga emas batangan pecahan 0,5 gram dibanderol seharga Rp 608.000 dan harga emas batangan Antam 2 gram dipatok Rp 2.163.000.
Sedangkan harga emas batangan yang dirilis PT Untung Bersama Sejahtera (UBS) 1 gram dipatok seharga Rp 1.071.000 atau naik Rp 5.000 dibanding sehari sebelumnya.
Berbeda halnya dengan harga emas batangan Antam, harga emas hari ini UBS mengalami kenaikan. Untuk harga emas hari ini pecahan 0,5 gram UBS dijual seharga Rp 571.000 dan pecahan 2 gram seharga Rp 2.124.000.
Berikut daftar harga emas hari ini, Rabu 18 Oktober 2023 di Pegadaian:
Harga emas Antam
Harga emas Antam hari ini 0,5 gram: Rp 608.000
Harga emas Antam hari ini 1 gram: Rp 1.113.000
Harga emas Antam hari ini 2 gram: Rp 2.163.000
Harga emas Antam hari ini 3 gram: Rp 3.219.000
Harga emas Antam hari ini 5 gram: Rp 5.330.000
Harga emas Antam hari ini 10 gram: Rp 10.604.000
Harga emas Antam hari ini 25 gram: Rp 26.381.000
Harga emas Antam hari ini 50 gram: Rp 52.680.000
Harga emas Antam hari ini 100 gram: Rp 105.280.000
Harga emas Antam hari ini 250 gram: Rp 262.928.000
Harga emas Antam hari ini 500 gram: Rp 525.641.000
Harga emas Antam hari ini 1000 gram: Rp 1.051.240.000
Harga emas UBS
Harga emas hari ini UBS 0,5 gram: Rp 571.000
Harga emas hari ini UBS 1 gram: Rp 1.071.000
Harga emas hari ini UBS 2 gram: Rp 2.124.000
Harga emas hari ini UBS 5 gram: Rp 5.248.000
Harga emas hari ini UBS 10 gram: Rp 10.441.000
Harga emas hari ini UBS 25 gram: Rp 26.050.000
Harga emas hari ini UBS 50 gram: Rp 51.991.000
Harga emas hari ini UBS 100 gram: Rp 103.940.000
Harga emas hari ini UBS 250 gram: Rp 259.772.000
Harga emas hari ini UBS 500 gram: Rp 518.932.000
Demikian harga emas antam hari ini.